jenis bunga melati

25 Jenis Bunga Melati dan Gambarnya Lengkap dengan Penjelesannya

Melati merupakan jenis tanaman semak. Masuk satu keluarga dengan suku Oleaceae. Diperkirakan ada sekitar 200-an spesies yang banyak tersebar mulai dari di seluruh dunia.

Dalam agama Hindhu, melati dianggap sebagai sakral. Keharumannya dipercaya sebagai aroma terapi sebab wanginya menenangkan pikiran, untuk relaksasi dan pengusir stress. Selain itu, juga diyakini banyak orang sebagai simbol kesucian, kesahajaan, cinta dan keabadian. Bahkan di beberapa negara seperti : Indonesia, Pakistan dan Filipina dijadikan salah satu bunga Nasional.

Jenis Bunga Melati dan Gambarnya

  1. Melati Arum Dalu Cestrum Nocturnum

 

Arum Dalu Cestrum Nocturnum

Masih satu keluarga dengan Solanaceae. Berasal dari Amerika dan Hindia Barat. Daunnya lonjong kecil, hidup bergerombol dalam satu tangkai. Bunganya putih kehijauan. Hidup sepanjang tahun tak mengenal musim. Mudah dirawat tapi untuk daerah dingin butuh perawatan khusus.

  1. Melati Kacapiring Cape Jasmine

 

Kacapiring Cape Jasmine

Biasa dipelihara di halaman rumah. Bunganya jenis ganda atau tungga. Berwarna putih keruh mendekati krem dan harum. Berasal dari India, Jepang dan China. Butuh cahaya cukup dan suhu sedang dalam perawatannya.

  1. Melati Kacapiring Candle Light

 

Kacapiring Candle Light

Ukuran pohonnya lebih dari satu meter. Bunganya cukup besar seperti lilin teksturnya. Tumbuh pada musim semi hingga awal musim gugur, dengan sirkulasi udara yang baik.

  1. Melati Kacapiring Aimee Yoshida

 

Kacapiring Aimee Yoshida

Menyukai kondisi hangat, kelembapan tinggi dan tanah yang mengandung asam sebagai tempat tumbuh. Bunganya putih dengan daun hijau tua. Berasal dari Cina, Taiwan dan Jepang.

Lihat Juga : Jenis Bunga Matahari dan Gambarnya

  1. Melati Kacapiring August Beauty

 

Kacapiring August Beauty

Bunganya mirip beludru saat mekar, berwarna putih yang bisa berubah kekuningan. Daunnya hijau berkilau. Termasuk semak sedang dan tahan cuaca dalam pertumbuhannya. Bisa berfungsi sebagai tanaman pagar. Berasal dari China, Jepang dan Taiwan. 

  1. Melati Kacapiring Belmont

 

Kacapiring Belmont

Mampu tumbuh dalam ruangan. Bunganya dapat menguning seiring berjalannya waktu. Tumbuh subur di segala iklim.

  1. Melati Kacapiring Chuck Hayes

 

Kacapiring Chuck Hayes

Umumnya mekar 4 minggu sekali tidak sama seperti yang lain, yang bisa mekar 3 minggu di akhir musim semi. Bunganya putih. Harus rajin memangkas bila dipelihara. 

  1. Melati Kacapiring Aster

 

Kacapiring Aster

Bunganya berbentuk tunggal datar. Daun kecil kaku dan berwarna putih dan bergunduk  cara tumbuhnya. Tinggi sekitar 1 meter atau bisa pula lebih. Tanah berpasir atau liat, media pertumbuhannya.

  1. Melati Kacapiring Fronstproof

 

Kacapiring Frostproof

Bunganya berwarna keunguan, tahan banting oleh kondisi apapun. Bentuknya tegak simetris. Daunnya hijau gelap mengkilap. Bunganya putih. Bisa ditanam di dalam pot.

  1. Melati Kacapiring Daruma

 

Kacapiring Daruma

Bentuknya kerdil dengan tekstur bunga mirip lilin bulat kecil. Daunnya hijau mengkilap. Belukarnya hanya mampu tumbuh sekitar 76 cm saja.

  1. Melati Kacapiring Kliem’s Hardy

Kacapiring Kliems Hardy

 

Berasal dari China. Tumbuh secara sporadis dengan bentuk belukar kecil. Bunga berwarna krem, besar mirip bintang dan kelopaknya 6. Tempat teduh menjadi tempat tumbuh paling baik.

  1. Melati Kacapiring Grif’s Select

Kacapiring Grifs Select

 

Warna bunganya gading di musim semi, tahan cuaca. Daunnya mengkilap seperti beludru. Tanah organik yang subur adalah tempat tumbuhnya.

  1. Melati Kacapiring Miami Supreme

 

Kacapiring Miami Supreme

Mekar sepanjang tahun, daunnya mengkilap dan gelap. Warnanya bunga gading.

  1. Melati Kacapiring Michael

 

Kacapiring Michael

Ada di setiap tahun pada pertengahan musim panas di tanah jenis alkalin atau lempung. Butuh penyiraman teratur. Bunganya putih dengan daun warna krem hijau.

  1. Melati Kacapiring Glazerii

 

Kacapiring Glazerii

Daunnya mirip zamrud mengkilap. Tinggi pohonnya bisa mencapai 1 meter lebih. Tumbuh baik pada tanah asam yang lembab dengan drainase cukup. 

  1. Melati Kacapiring Mystery

 

Kacapiring Mystery

Pangkal bunga berwarna merah dan kuning. Bentuk kelopaknya jatuh, daunnya mengkilap dan hijau. Media tanamnya harus mengandung mulsa untuk melindunginya dari serangga.

  1. Melati Kacapiring Shooting Star 

 

Kacapiring Shooting Star

Termasuk jeni melati tunggal, kelopak bunganya 6 dan besar. bagus di tanam di pot. Bila musim dingin perlu perawatan ekstra.

  1. Melati Kacapiring Variegata

 

Kacapiring Variegata

Bunga melati jenis ini tumbuhnya merambat. Ada terus di sepanjang tahun. Daun putih mengkilap, kuning pucat dan hijau gelap dengan bunga mekar ganda putih mencolok. Dianggap paling baik jika dibudidayakan, karena mengandung minyak esssensial.

  1. Melati Kacapiring Veichii

 

Kacapiring Veitchii

Harganya paling mahal di antara yang lain. Daunnya tetap berwarna hijau gelap di sepanjang tahun. Bagus buat bunga potong. Butuh pemangkasan. Disukai kupu-kupu dan lebah.

  1. Melati Kacapiring White Gem

 

Kacapiring White Gem

Bentuknya terbilang kerdil, bersemak. Cocok iklim tropis. Bunganya jenis tunggal, putih. Tumbuhnya renggang di antara daun dan bunga. Aromanya ringan tidak begitu menyengat seperti yang lain. Ideal ditanam di jenis tanah alkalin yang hangat dengan penyiraman teratur.

  1. Melati Primose 

 

Melati Primrose

Bentuk bunganya kuning menyerupai corong, semi ganda. Batangnya melengkup mirip air mancur. Sensisif hawa dingin.

  1. Melati Musim Dingin

 

Melati Musim Dingin

Paling besar sendiri pohonnya. Bisa mencapai 3 meter. Bunga kuning  berbentuk corong. Aromanya ringan. Tumbuh baik pada iklim tropis.

  1. Melati X Stephanense

 

Melati X Stephanense

Bunga berwarna pink berbentuk tabung. Daunnya lonjong. Berasal dari Barat Daya China. Perpaduan Melati Merah dan Melati Gambir. Tidak cocok sebagai bunga potong. 

  1. Melati Merah 

 

melati merah

Berasal dari Meksiko, Amerika Tengah, Kolombia dan Venezuela. Mudah patah tertiup angin sebab cabangnya tebal. Bunga kuning, bentuknya corong teksturnya mirip lilin. Ada di musim panas hingga musim gugur.

  1. Melati Elongatum

 

Melati Elongatum

Bunganya seputih salju, pink bagian kelopak bawahnya berjumlah 6-9 seperti bintang. Daunnya mengkilap mirip telinga. Tidak punya aroma.

Demikian penjelasan singkat jenis-jenis bunga melati. Semoga bermafaat. Dan selamat berbudidaya! 

About Ahmad Rofiq

Check Also

gambar salon kecantikan

Langkah Mudah Membuka Salon Kecantikan Dengan Modal Kecil

Semua perempuan tentunya ingin tampil cantik dan menarik. Usaha tampil cantik bisa dilakukan dengan berbagai …

Harga Ikan Komet

Daftar Harga Ikan Komet Terlengkap

Harga Ikan Komet – Siapa sih yang tidak mengenal jenis ikan satu ini. Ikan komet …

jenis udang hias

10 Jenis Udang Hias yang Terlihat Cantik Beserta Harganya

Jenis Udang Hias – Udang hias merupakan salah satu hewan penghias aquarium yang wajib anda …

mancing ikan baung

7 Umpan Ikan Baung Terjitu, Rahasia Pemancing Strike Berkali-kali

Umpan Ikan Baung – Hai, kembali lagi di website kami. Website yang membahas berbagai info terupdate …

budidaya ikan lele

Cara Budidaya Ikan Lele Terlengkap! Hasilkan Ratusan Juta Perbulan

Cara Budidaya Ikan Lele – Di Indonesia sendiri sudah banyak ditemukan para pembudidaya ikan lele …

budidaya ikan gurame

Cara Budidaya Ikan Gurame Di Kolam Terpal dan Tembok

Budidaya Ikan Gurame – Sekarang ini, budidaya ikan gurame di Indonesia sangat berkembang pesat.Banyak para …

gambar ikan louhan anakan

Cara Memilih dan Harga Anakan Ikan Louhan yang Bagus

Harga Anakan Ikan Louhan – Anda sudah tidak asing lagi bukan dengan jenis ikan hias …

Gambar-Jenis-Ikan-Louhan-Thailand

Tips dan Cara Merawat Ikan Louahan Agar Warna Cantik

Cara Merawat Ikan Louhan – Kecantikan ikan louhan memang sudah tidak diragukan lagi. Apa lagi ditambah …

Gambar-Gurita-Laut

Daftar Harga Gurita Per Kg Terbaru September 2021

Harga Gurita – Sudah tidak asing lagi bukan dengan jenis hewan laut satu ini. Gurita merupakan …

gambar cacing sutra

Daftar Harga Cacing Sutra Terbaru September 2021

Harga Cacing Sutra – Sudah tidak asing bukan bagi kalian para pemelihara ikan hias maupun ikan …

Gambar-Teripang

Daftar Harga Teripang Laut Per Kg September 2021

Harga Teripang – Mungkin sebagian besar masyarakat Indonesia sudah tidak asing lagi dengan hewan laut ini. …

Rincian Biaya Balik Nama Mobil Lengkap dengan Prosedur!

Sebagian besar masyarakat kita ketika membeli mobil mungkin akan memilih yang second, tentu bukan tanpa alasan, …

Rincian Biaya Balik Nama Sertifikat Tanah + Caranya!!

Melakukan jual beli merupakan hal yang lumrah dan sudah menjadi perkara yang mudah, namun apakah …

Biaya Buat Paspor Terbaru dengan Proses MUDAH

Paspor merupakan dokumen resmi sebagai identitas dari seseorang atau pemegangnya. Bagi yang sering bepergian ke …

Harga Mesin Cuci Sharp 2 Tabung Lengkap 2021 [TERBARU !]

Ketika pekerjaan rumah sudah terlalu banyak, tentu ada saatnya Anda membutuhkan bantuan dari suatu alat …

Daftar Harga Mesin Cuci LG 1 Tabung Terbaru September 2021

Mesin cuci dewasa ini banyak diminati oleh banyak orang, terutama yang memiliki banyak anggota keluarga …

[LENGKAP! ]Daftar Harga Mesin Cuci Aqua Terbaru 2021

Berasal dari Jepang, merk mesin cuci Aqua berhasil menembus pasaran Indonesia karena kualitasnya yang jempolan. …

gambar pensil alis viva

Daftar Harga Pensil Alis Viva Terbaru September 2021

Viva dapat dikategorikan sebagai brand kosmetik lokal yang tetap mempertahankan kualitas serta dapat tetap bersaing ditengah kemunculan brand  kosmetik …

harga parfum pria

Harga Parfum Pria September 2021

Berbicara mengenai parfum terkadang masih banyak orang yang belum mengetahui jenis-jenis parfum. Sehingga tidak sedikit …

gambar Pampers Sweety

[LENGKAP!] Daftar Harga Pampers Sweety September 2021

Jika kamu ingin pempers yang tidak mudah bocor dan lebut dikulit si kecil? Produk pempers …

Gambar Wardah Sunscreen

Daftar Harga Wardah Sunscreen Terbaru September 2021

Wardah merupakan merk kosmetik terkenal asal Indonesia yang memang bisa dibilag telah merajai pasar kosmetik …

gambar MacBook Air

Daftar Harga MacBook Air Terbaru September 2021

Tahukah anda, faktanya bahwa, hampir semua pekerjaan yang dilakukan manusia di jaman sekarang, selalu erat …

Gambar Samsung S9

Daftar Harga Samsung S9 Terbaru September 2021

Dewasa ini, perkembangan teknologi memang semakin modern. Hal ini dipengarahi oleh gaya hidup yang semakin …

Gambar Power Bank

Daftar Harga Power Bank Semua Merk Terbaru September 2021

Mengingat penggunaan smartphone yang semakin meningkat, daya baterai yang diperlukan untuk mendukungnya juga harus selalu terjaga.   …

Gambar Xiaomi Mi 5

Daftar Harga Xiaomi Mi 5 Terbaru September 2021

Sebagai salah satu vendor smartphone tebesar dari Tiongkok, kekuatan dari Xiaomi di Indonesia dapat diacungi …

cara mencampur pestisida

Cara Mencampur Pestisida yang Benar, Basmi Habis OPT Secara Efektif!

Cara Mencampur Pestisida – Sekarang ini, hampir sebagian besar petani sudah mengetahui dan menggunakan pestisida. Pemakaian pestisida …

teknik pemupukan pisang

Teknik Pemupukan Pisang yang Benar – Jenis Pupuk Pisang Terbaik

Pemupukan Pisang – Tanaman pisang termasuk dalam tumbuhan terna besar yang merupakan suku Musaceae. Hampir semua …

Gambar Antraknosa Pepaya

9 Cara Pengendalian Antraknosa Pepaya yang Harus Anda Lakukan!

Pengendalian Antraknosa Pepaya – Pepaya merupakan salah satu komoditas buah yang banyak tumbuh di Indonesia. Pepaya juga …

perbedaan lovebird jantan dan betina

Perbedaan Lovebird Jantan dan Betina dari Ciri Fisik dan Karakternya

Burung lovebird termasuk jenis burung yang cukup sulit untuk diketahui termasuk bagi yang sudah berpengalaman …

suara burung

Download Mp3 Suara Burung Masteran dan Pancingan ( SEMUA BURUNG )

Dalam memelihara burung kicauan, mastering terhadap burung itu sendiri merupakan bagian yang penting untuk dilakukan, …

ikan patin

Ikan Patin : Cara Budidaya, jenis, Pakan dan Harganya

Agrarindo.com – Ikan patin atau Pangasius adalah nama ilmiah untuk jenis lele air tawar tertentu …

gambar ikan arwana

Ikan Arwana: Cara Merawat ,Jenis ,Pakan dan Harganya

Sudah sejak lama ikan arwana dikenal sebagai jenis ikan hias air tawar yang berharga tinggi. …

Harga Kucing Munchkin

Kucing Munchkin: Ciri-ciri, Karakter, Harga, Sifat dan Cara Merawatnya

Di antara banyaknya jenis kucing yang ada, kucing Munchkin menjadi satu-satunya yang paling unik. Pasalnya …

Harga Kucing Odd Eye

Kucing Odd Eye: Harga, Mitos, Penyebab, Jenis dan Perawatannya

Pernahkah kamu melihat kucing jenis Odd Eye. Atau kamu sendiri telah memilikinya. Kucing tipe itu …

Cara-Budidaya-Ayam-Arab-Pedaging

Cara Budidaya Ayam Arab Pedaging Bagi Pemula

Ayam Arab merupakan salah satu jenis unggas yang potensial nilai jualnya. Sesuai dengan namanya, memang …

Transfer Antar Bank

Layanan Transfer Antar Bank: Jenis Layanan, Biaya, dan Tips

Dalam dunia perbankan, layanan transfer antar bank menjadi kegiatan yang umum dilakukan untuk memindahkan dana …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *